Semoga blog ini bermanfaat bagi yang membaca.. aminyrb.. ^_^

Pox (Cacar Air)


Pada Kalkun kami sering terkena Pox (Cacar). penyebab terjadinya cacar dikarenakan oleh Virus Borreliota Meleagridis yang disebarkan oleh beberapa spesies nyamuk, yaitu dari genera  Aedes dan Culex. Biasanya menyerang kalkun yang berumur 2-6 bulan. ciri-ciri dari penyakit ini terdapat bintil-bintil seperti koreng luka pada bagian kepala dan menyebar keseluruh tubuh, penyakit ini sebenarnya tidak mematikan namun apabila bintil-bintil ini timbul di mata akan mengakibatkan kebutaan dan bisa menyebabkan kematian pada kalkun yang terkena. Pencegahan Utama adalah Vaksinasi dan jaga kebersihan tempat-tempat yang menjadi sarang nyamuk. Obat yang sering kami gunakan untuk menyembuhkan dengan menggunakan Antisep, caranya dioleskan ke bagian yang terkena penyakit cacar.

6 komentar:

  1. antisepnya apa? dah kena 3 ekor nie....

    BalasHapus
    Balasan
    1. nama obatnya ya anttisep mas bos, coba nanya di poultry shop ntar dikasih obatnya, obatnya kyk betadine, tenang aja mas bos ngak mematikan, hal yg wajar klo kena cacar mas bos.. ^_^

      Hapus
    2. kalo seperti jamur warna merah di bagian kepala dan jembel..itu sakit apa mas ? bahaya ?

      Hapus
    3. jamur seperti apa mas bos? coba diupload fotonya mas bos untuk disharing penyakitnya lumayan untuk tambah2 pengetahuan pembaca.

      Hapus
  2. CASINO - Casinos & Entertainment - Oyster.com
    Oyster.com secret investigators tell all 해외 토토 배당 about Casino - Hotel and Casinos & 텐벳 먹튀 Entertainment 여수 op 사이트 located in Atlantic City, 벳인포승무패계산기 New Jersey, 가입머니 지급 사이트 United States on October 16, 2021.

    BalasHapus